Selasa, 18 April 2017

Jerawat Sebaiknya Diobati Pakai Cara Apa?


UNITED4D - Jerawat merupakan masalah pada kulit yang sangat mengganggu.
Untuk mengobatinya juga gampang-gampang susah, tergantung pada jenis jerawat dan jenis kulit wajah kita, serta kondisi lingkungan.

Baca Juga :

Wajib Tahu, Lakukan 4 Hal Ini Jika Ingin Selamat dari Cakaran Monyet


Ada 2 cara yang bisa kita lakukan untuk merawat wajah kita agar jerawat segera menghilang.
Pertama, dengan terapi topikal atau menggunakan obat luar.
Kedua, dengan menggunakan obat oral atau yang diminum.
Menurut dr. Edwin Tanihaha, Sp.KK., MH.Kes., obat luar yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah jerawat ada 3 cara.

Antara lain obat oles dengan bahan antibiotik, keratolitik, atau dengan hidrokoloid patch.
Kemudian, obat oral yang bisa diminum adalah obat dengan antibiotik, antiinflamasi, golongan vitamin A, dan hormonal,
Namun menurut dr. Edwin, penggunaan obat oral untuk mengatasi masalah jerawat sebaiknya dikonsultasikan dengan dokter.

“Selain itu, kombinasi terapi bisa digunakan agar penanganan masalah jerawat bisa lebih cepat,” jelasnya.
Lalu, lebih efektif mana, atasi jerawat dengan salep yang dioleskan atau minum obat?
Menurutnya, kombinasi terapi dari 2 cara perawatan jerawat tersebut akan lebih bagus dilakukan untuk menangani masalah jerawat dibandingkan hanya dengan satu terapi saja.
Jadi, tak masalah apabila menggunakan acne patch dan dikombinasikan dengan minum antibiotik.

Bandar Togel Terpercaya, Bandar Togel Online, Agen Togel Terpercaya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar